SELAMAT DATANG DI BLOG IBU RUMAH TANGGA DAN ANAK

Minggu, 08 April 2012

Perkembangan bayi umur 6-12 bulan

Ibu Rumah Tangga | Ibu dan Anak | Rumah Tangga Ibu Anak | Rumah Idaman Ibu dan Anak

 Pertumbuhan yang terprediksi ini akan menentukan apa yang bisa dan belum bisa dilakukan oleh seorang bayi atau anak kecil pada jenjang waktu tertentu. Selain itu, sistem saraf juga mengalami perkembangan pesat, yang mempengaruhi perubahan perilaku secara signifikan di usia 2 bulan, 6 bulan, dan 12 bulan
Tidak semua bayi memiliki tumbuh kembang yang sama, karena tentu berbeda-beda faktor pertumbuhannya. Tetapi berbeda pula dengan bayi yang tumbuh dan berkembang dengan sehat dan normal. Namun, jika Anda khawatir karena tumbuh kembang si kecil berbeda dengan bayi lainnya, seperti lebih lambat atau lebih cepat dari pertumbuhan umumnya, bisa Anda konsultasikan dengan dokter
Usia 6 bulan
  •     Bisa meraih benda yang terdapat dalam jangkauannya.
  •     Saat tertawa terkadang memperlihatkan kegembiraan dengan suara tawa yang ceria.
  •     Sudah bisa bermain sendiri.
  •     Akan tersenyum saat melihat gambar atau saat sedang bermain.
Usia 7 bulan
  •     Sudah bisa duduk sendiri dengan sikap bersila.
  •     Mulai belajar merangkak.
  •     Bisa bermain tepuk tangan dan cilukba.
Usia 8 bulan
  •     Merangkak untuk mendekati seseorang atau mengambil mainannya.
  •     Bisa memindahkan benda dari tangan satu ke tangan lainnya.
  •     Sudah bisa mengeluarkan suara-suara seperti, mamama, bababa, dadada, tatata.
  •     Bisa memegang dan makan kue sendiri.
  •     Dapat mengambil benda-benda yang tidak terlalu besar.
Usia 9 bulan
  •     Sudah mulai belajar berdiri dengan kedua kaki yang juga ikut menyangga berat badannya.
  •     Mengambil benda-benda yang dipegang di kedua tangannya.
  •     Mulai bisa mencari mainan atau benda yang jatuh di sekitarnya.
  •     Senang melempar-lemparkan benda atau mainan.
Usia 10 bulan
  •     Mulai belajar mengangkat badannya pada posisi berdiri.
  •     Bisa menggenggam benda yang dipegang dengan erat.
  •     Dapat mengulurkan badan atau lengannya untuk meraih mainan.
Usia 11 bulan
  • Setelah bisa mengangkat badannya, mulai belajar berdiri dan berpegangan dengan kursi atau meja selama 30 detik.
  • Mulai senang memasukkan sesuatu ke dalam mulut.
  • Bisa mengulang untuk menirukan bunyi yang didengar.
  • Senang diajak bermain cilukba.
Usia 12 bulan
  •     Mulai berjalan dengan dituntun.
  •     Bisa menyebutkan 2-3 suku kata yang sama.
  •     Mengembangkan rasa ingin tahu, suka memegang apa saja.
  •     Mulai mengenal dan berkembang dengan lingkungan sekitarnya.
  •     Reaksi cepat terhadap suara berbisik.
  •     Sudah bisa mengenal anggota keluarga.
  •     Tidak cepat mengenal orang baru serta takut dengan orang yang tidak dikenal/asing.
Kata Kunci/ keyword Terkait dengan artikel ini  :
ibu dan anak,kehamilan,ibu anak,ibu & anak,anak ibu,anak dan ibu,anak bayi ibukesehatan ibu dan anak,cerita ibu dan anak,rs ibu dan anak,kematian ibu dan anakkisah ibu dan anak,ibu dan anak kandung,anak dan ibu kandung,gambar ibu dan anak,hubungan ibu dan anak,baju ibu dan anak,video ibu melahirkan anak,ibu menyusui anak,ibu vs anak,majalah ibu dan anak,ibu bunuh anak,gizi ibu dan anak,toko ibu dan anak,dunia ibu dan anak,cerpen ibu dan anak,tabloid ibu dan anak,info ibu dan anak,jilbab ibu dan anak,forum ibu dan anak,tips ibu dan anak,lukisan ibu dan anak,ibu gendong anak,ibu bunuh anak kandung,makanan ibu menyusui anak,milis ibu dan anak,
ibu dan ayah,ayah dan ibu,puisi ibu dan ayah,puisi untuk ibu dan ayah,puisi ayah dan ibu,puisi untuk ayah dan ibu,ayah ibu,puisi tentang ibu dan ayah,lagu ayah dan ibu,kasih ibu mp3,ayah dan ibu naruto,doa untuk ayah dan ibu,tinggalkan ayah tinggalkan ibu mp3,lirik lagu ayah ibu,ayah dan ibu mp3,ayah dan ibu lirik,kasih ibu dan ayah,ayah dan ibu sudirman,jasa ayah ibu

Tidak ada komentar: